esai Menjadi Jubir di Zaman Internet Rabu, Maret 14, 2018 Bagi yang pernah hidup di zaman Orde Baru, tentulah pernah dibayangi oleh dua orang ini, Harmoko dan Moerdiono. Keduanya adalah penyambung lidah Suharto. Harmoko adalah Menteri Penerangan, sedangkan Moerdino bertindak sebagai Mensesneg.